Tuesday, 14 November 2017
On November 14, 2017 by zainuddin in cerita fiksi No comments
Pada saat itu aku sedang duduk sendiri
di pelataran masjid kampus tempat aku kuliah, aku sedang memikirkan tentang
perjalanan hidupku kedepan yang penuh dengan sebuah masalah yang akan muncul
menemani ku dalam setiap langkah mencapai puncak kejayaan itu dan aku terhenti
di sebuah titik dimana aku seakan takut untuk melewati hal tersebut karena
bebabagai hal yang ada dipikiranku. Sambil memikirkan masalah yang akan aku
hadapi nantinya, aku pun mencoba untuk mencari sebuah solusi dari masalah
tersebut dengan memikirkan berbagai peluang kecil yang memungkinkan untuk bisa
aku lakukan untuk menyelesaikan hal tersebut, tapi peluang tersebut seakan lari
dan tidak bisa aku lakukan karena berbagai pertimbangan, seakan – akan peluang
itu tidak terlihat di karenakan masalah yang begitu besar sehingga itu akan sia
– sia ketika aku lakukan pada saat ini.
Dengan banyaknya masalah yang seakan
menanti ku di depan, aku malah tersenyum dan mengatalkan dalam hati “hidup tidak akan menantang kalau tidak
banyak masalah”. Dan pada saat itu aku mencoba untuk menenangkan diri dulu
di masjid kampus tempat aku kuliah sekarang ini. Dan pada saat aku sedang break
di temani sahabat dekatku yang selama ini selalu menjadi patnert ku dal 2 tahun
lebih 6 bulan ini, bisa di katakana bahwa pertemananku dengannya dimulai pada
saat aku mulai menampakkan kaki ini di dunia baru yang akan menjadi awal dari
tujuan besarku yaitu kampus atau dunia perkuliahan yang bagiku adalah rumah
angker bagiku. aku mengingat sebuah perkataan dari salah seorang yang kukagumi
di media social, dia mengatakan bahwa “siap
menghadapi dunia berarti kamu siap menghadapi masalah, tidak siap menghadapi
masalah maka mati saja, karena dunia adalah tempatnya masalah”. Dan saat
itu aku mulai mencoba untuk kembali menenang kan diri dan berfikir lagi
bagaimana untuk bisa mengatasi masalah yang akan aku hadapi nanti di masa yang
akan datang. Sambil di temani dengan seorang sahabat di dekatku yang sedang
punya masalah juga dengan asmaranya. Dan dengan kejadian ini aku bisa
menyimpulkan bahwa kedewasaan seseorang tidak dilihat dari title yang mereka
dapatkan atau uang yang mereka miliki ataupun pekerjaan yang mereka miliki
tetapi kedewasaan seseorang bisa di lihat dengan bagaimana orang tersebut bisa
menikmati masalah yang di berikan kepadanya dengan melihat dari segala aspek
pemikiran orang lain dan berfikir kreatif dengan menjadikan masalah tersebut
sebagai peluang besar untuknya mencapai puncak kesuksesan yang mereka inginkan.
Pencari
Masalah episode ke 2…tunggu rilis..
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Search
Pengunjung
My Profil
Popular Posts
-
BLOK OSCILATOR DAN SINKRONISASI PADA TV CRT (CATODE RAY TUBE) OLEH: KELOMPOK 3 MUH. AYYUB ...
-
BIDANG PERKADERAN 1. Pengantar Alhamdulillah, segalah puji hamya milik Allah SWT yang senantiasa memberikan limpahan nikmat ...
-
BIDANG ASPRESIASI SENI BUDAYA DAN OLAH RAGA 1. Pendahuluan Alhamdulillah,segala puji hanya milik Allah SWT yang senantiasa m...
IG
zainuddin1002
Recent Posts
Blog Archive
Powered by Blogger.
Postingan terbaru
IPM DENGAN CARANYA, SIKAPNYA, DAN KEIKHLASANNYA
“ IPM DENGAN CARANYA, SIKAPNYA, DENGAN KEIKHLASANNYA AKAN MEMBANGUN GENERASI PELAJAR BERKEMAJUAN DAN MENJADI PERCONTOHAN KARAKT...
Home Ads
zainuddin
Translate
Popular Posts
-
BIDANG PERKADERAN 1. Pengantar Alhamdulillah, segalah puji hamya milik Allah SWT yang senantiasa memberikan limpahan nikmat ...
-
BLOK OSCILATOR DAN SINKRONISASI PADA TV CRT (CATODE RAY TUBE) OLEH: KELOMPOK 3 MUH. AYYUB ...
-
BIDANG ASPRESIASI SENI BUDAYA DAN OLAH RAGA 1. Pendahuluan Alhamdulillah,segala puji hanya milik Allah SWT yang senantiasa m...
-
Teman-teman mungkin pernah memasukkan data ke Flash Disk dan entah kenapa setelah ingin di ambil ataupun ingin di cek datanya tidak ada...
-
BIDANG PENGKAJIAN ILMU PENGETAHUAN 1. Pendahuluan Alhamdulillah,segalah puji bagi Allah SWT yang senangtiasa memberikan kita ...
-
Akulah seragam SMA kemeja putih polos dan siap di kotori pilox warna saat pemilikku lulus nanti Akulah seragam sma symbol masa mu...
-
BIDANG IPMAWATI 1. Pendahuluan Alhamdulillah,segala puji hanya milik Allah SWT yang senantiasa memberikan limpahan nikmat...
-
PROGRAM KERJA ,REALISASI DAN PROBLEMATIKA PELAKSANAAN PROGRAM PIMPINAN CABANG IPM BAREMBENG PERIODE 2015-2017 A. BIDANG KEPEMIMP...
-
Arung Palakka Melawan Sultan Hasanuddin Kali ini sy akan mencoba mengungkap kisah perlawanan antara Arung Palakka dengan Sultan Hasanuddi...
0 komentar:
Post a Comment